DETERMINAN CAPITAL BUFFER: KAJIAN EMPIRIK INDUSTRI PERBANKAN NASIONAL

Main Article Content

Sugeng Haryanto

Abstract

Penelitian ini menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi Capital Buffer. Di mana variabel likuiditas,  ukuran bank, Risiko (NPL), profitabilitas dan efisiensi sebagai variabel prediktor. Penelitian ini dilakukan pada bank yang go publik di Bursa Efek Indonesia, dengan periode penelitian tahun 2008-2013. Capital Buffer merupakan selisih antara CAR bank dengan ketentuan CAR. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh likuiditas,  ukuran bank, risiko, profitabilitas dan  efisiensi terhadap Capital Buffer, baik secara simultan maupun parsial. Teknik analisis yang digunakan regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan likuiditas, ukuran bank, risiko, profitabilitas dan efisiensi berpengaruh signifikan terhadap Capital Buffer. Secara parsial ukuran perusahaan, risiko dan profitabilitas berpengaruh terhadap capital buffer, sedngkan likuiditas dan efisiensi tidak berpengaruh terhadap capital buffer.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Haryanto, S. (2015). DETERMINAN CAPITAL BUFFER: KAJIAN EMPIRIK INDUSTRI PERBANKAN NASIONAL. Jurnal Ekonomi Modernisasi, 11(2), 108–123. https://doi.org/10.21067/jem.v11i2.872
Section
Articles