“SISTEM INFORMASI PREDIKSI JUMLAH KEBUTUHAN BAHAN PRODUKSI PADA PT. AGARICUS SIDO MAKMUR SENTOSA MENGGUNAKAN METODE EXPONENTIAL SMOOTHING ”

Authors

  • I Gede Ngurah Eka Septiawan/ Muhammad Priyono Tri S.

Abstract

ABSTRAK
Untuk memenuhi pelayanan dalam proses jasa industri, PT. Agaricus Sido Makmur Sentosa
(ASIMAS) memerlukan persediaan bahan-bahan produksi seperti kapsul dan tablet untuk kebutuhan
tiap periodenya. Efisiensi waktu dalam mengetahui prediksi jumlah kebutuhan  bahan produksi sangat
penting untuk dilakukan, karena produksi merupakan kegiatan dasar suatu perusahaan dalam
menghasilkan suatu produk yang layak untuk dipasarkan kepada masyarakat, dan mendapatkan
keuntungan. Kepercayaan masyarakat terhadap produk yang  telah diproduksi pun akan semakin
meningkat. Keputusan dalam menentukan jumlah kebutuhan bahan produksi pun dapat cepat dilakukan
perusahaan.
Berdasarkan uraian tersebut maka perlu dibangun sistem informasi prediksi kebutuhan bahan
produksi pada PT. Agaricus Sido Makmur Sentosa (ASIMAS) dan menerapkan metode  exponential
smoothing  pada sistem tersebut, sehingga dapat mengefisienkan waktu perusahaan dalam mengetahui
prediksi jumlah kebutuhan bahan produksi.
Kata Kunci: Prediksi, Kebutuhan Bahan Produksi, Exponential Smoothing.
ABSTRACT
To  fulfill the service  in  the  services  industry,  PT.  Agaricus  Sido  Makmur  Sentosa  (ASIMAS)
require a supply of materials such as capsule and tablet production to needs of each period. Efficiency
time  in knowing the  predicted number  of production  material requirements  is very  important to do,
because the production is the basic activity of a company in producing a viable product to be marketed
to the public,  and making  a profit.  Public confidence in the  products that  have been produced  will
increase. Decision in determining  the amount of production material requirements can be quickly done
by the company.
Based on the description  it  is necessary to build  predictive  information  system  needs of  material
production at PT. Agaricus Sido Makmur Sentosa (ASIMAS) and apply exponential smoothing method
in  the system,  so that the  company  can  minimize the time  in knowing the  prediction of  the amount of
production material requirements.
Keywords: Prediction, Production Material Requirements, Exponential Smoothing

Downloads

Published

2015-10-22

How to Cite

Muhammad Priyono Tri S., I. G. N. E. S. (2015). “SISTEM INFORMASI PREDIKSI JUMLAH KEBUTUHAN BAHAN PRODUKSI PADA PT. AGARICUS SIDO MAKMUR SENTOSA MENGGUNAKAN METODE EXPONENTIAL SMOOTHING ”. BIMASAKTI : Jurnal Riset Mahasiswa Bidang Teknologi Informasi, 3(2). Retrieved from http://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JFTI/article/view/816

Issue

Section

Articles