PENGARUH STRATEGI PROMOSI DAN SOCIAL MEDIA TERHADAP MINAT BELI GARSKIN YANG DIMEDIASI WORD OF MOUTH

Main Article Content

Dwi Nuvia Ningsih
Candra Wahyu Hidayat
Rusno Rusno

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara langsung strategi promosi dan social media terhadap minat beli garskin dan pengaruh secara tidak langsung strategi promosi dan social media terhadap minat beli garskin yang dimediasi word of mouth. Jenis penelitian yang digunakan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Sumber data diperoleh dari penyebaran kuisoner kepada 105 responden konsumen produk garskin. Variabel penelitian yang digunakan strategi promosi dan social media terhadap minat beli yang dimediasi word ofmouth. Metode analisis yang digunakan yaitu analisis path atau analisis jalur. Hasil analisis menunjukkan secara simultan strategi promosi dan social media yang dimediasi word of mouth menunjukkan berpengarauh positif dan signifikan terhadap minat beli garskin. Secara parsial strategi promosi berpengaruh sebesar 0,001 dan social media berpengaruh sebesar 0,002 terhadap word of mouth, strategi promosi dan social media berpengaruh signifikan terhadap minat beli dan word of mouth berpengaruh signifikan terhadap minat beli garskin.

Article Details

How to Cite
Nuvia Ningsih, D., Wahyu Hidayat, C. ., & Rusno, R. (2020). PENGARUH STRATEGI PROMOSI DAN SOCIAL MEDIA TERHADAP MINAT BELI GARSKIN YANG DIMEDIASI WORD OF MOUTH. Jurnal Riset Mahasiswa Manajemen, 8(1). https://doi.org/10.21067/jrmm.v6i1.4464
Section
Articles

References

Adityo, Benito. 2011. Analisis Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan Dan Kualitas Informasi Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online Di Situs Kaskus. Skripsi. Semarang: Program Sarjan Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro

Allsop, Dee T, Bryce R. Basset and James A.Hoskins. 2007. Word Of Mouth Research: Principles and Applications. Journal of Advertising Research

Arief, Millianyani. 2015. Pengaruh Social Media Marketing Melalui Instagram Terhadap Minat Beli Konsumen Sugar Tribe. Vol. 2. No.3

Harjadi, Didik & Fatmawati Dewi. 2008. Word Of Marketing (WOM) Communication Sebagai Alternatif Kreatif Dalam Komunikasi Pemasaran. Vol.4. No.8

Hasan, Ali. 2010. Marketing Dari Mulut Ke Mulut. Yogyakarta: Media Pressindo

Hermawan, Agus. 2012. Komunikasi Pemasaran. Jakarta: Erlangga

Http://erikbagussaputra.blogspot.com

Husein, Umar. 2008. Metode Penelitian Untuk Skripsi Dan Teksis Bisnis. Jakarta. PT Rajagrafindo Persada

Indrawijaya. 2012. Pengaruh Kualitas Produk Dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Pembelian Roti Manis Pada Industri Kecil di Kabupaten Sarolangun

Kotler, Philip and Kevin Lane Keller, 2016. Marketing Managemen, 15th Edition, Pearson Education,Inc.

Kotler, Philip: Amstrong, Gary, 2008. Prinsip-prinsip Pemasaran Jilid I, Erlangga, Jakarta.

Kuncoro, M. 2010. Masalah, Kebijakan, dan Politik, Ekonimika Pembangunan. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Lucas, D. B., & Britt, S.H., 2012. Measuring Advertising Effectiveness McGraw-Hill, New York

Prihadi, Susilawati. 2018. Pengaruh Kemampuan E-commerce Dan Promosi di Media Social Terhadap Kinerja Pemasaran. Vol.3. No.1

Sernovitz, Andy. 2012. Word of Mouth Marketing: How Smart Companies get People Talking, New York. Penerbit: Kaplan Inc.

Simamora, Henry. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Bagian Penerbitan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN

Solis, Brian. 2010. Engage: The Complete Guide for Brand and Businesses to Build Cultivate and Measure Success on The Web. New Jersey: John Wiley & Sons

Thoyibie, L. 2010. Psikologi Social Media. http//komunikasi-indonesia.org. Diakses tanggal 2 Oktober 2017

Tjiptono, Fandy. 2012. Strategi Pemasaran, Edisi 3. Yogyakarta, Andi.

Winkel, W.S. 2014. Psikologi Pengajaran. Jakarta: Garsindo