PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, GOOD CORPORATE GOVERNANCE, UKURAN PERUSAHAAN, KESEMPATAN BERTUMBUH DAN PROFITABILITAS TERHADAP EARNING RESPONSE COEFFICIENT

Main Article Content

Genoveva Yeti
Rita Indah Mustikowati
Riril Mardiana Firdaus

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh corporate social responsibility, good corporate governance, ukuran perusahaan, kesempatan bertumbuh, dan profitabilitas terhadap earning response coefficient pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar dibursa efek indonesia pada tahun 2015-2018. Metode penelitian ini menggunakan purposive sampling. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 15 sampel. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan teknik analisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Corporate social responsibility tidak berpengaruh secara negatif terhadap earning reponse coefficient, good corporate governance yang diwakilkan oleh indikator kepemilikan manajerial tidak berpengaruh secara positif terhadap earning reponse coefficient, Sedangkan indikator dewan komisaris independen berpengaruh secara positif terhdapat earning reponse coefficient, Ukuran perusahaan berpengaruh secara negatif terhadap earning reponse coefficient, Kesempatan bertumbuh tidakĀ  berpengaruh secara negatif terhadap earning reponse coefficient, Profitabilitas berpengaruh secara positif terhadap earning reponse coefficient. Secara simultan Corporate social responsibility, good corporate governance, ukuran perusahan, kesempatan bertumbuh, danĀ  profitabilitas berpengaruh secara simultan terhadap earning reponse coefficient pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2015-

Article Details

How to Cite
Yeti, G. ., Indah Mustikowati, R. ., & Mardiana Firdaus, R. . (2021). PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, GOOD CORPORATE GOVERNANCE, UKURAN PERUSAHAAN, KESEMPATAN BERTUMBUH DAN PROFITABILITAS TERHADAP EARNING RESPONSE COEFFICIENT. Jurnal Riset Mahasiswa Manajemen, 8(2). https://doi.org/10.21067/jrmm.v6i2.5263
Section
Articles

References

Adisamartha, I. B. P. F., & Noviari, N. (2015). Pengaruh likuiditas, leverage, intensitas persediaan dan intensitas aset tetap pada tingkat agresivitas wajib pajak badan. E-Jurnal Akuntansi, 973-1000.
Agus, S. (2010). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFE.
Anjelica, K., & Prasetyawan, A. F. (2014). Pengaruh Profitabilitas, Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Kualitas Audit, Dan Struktur Modal Terhadap Kualitas Laba. Ultimaccounting: Jurnal Ilmu Akuntansi, 6(1), 27-42.
Ansari, S. A., Nisar, A., Fatma, B., Khan, W., & Naqvi, A. H. (2012). Investigation on structural, optical and dielectric properties of Co doped ZnO nanoparticles synthesized by gel-combustion route. Materials Science and Engineering: B, 177(5), 428-435.
Aryati, T., & Wulandari, I. (2014). Pengaruh Pengaruh Corporate Governance dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Earning Response Coefficient.
Asplund, M., Grevesse, N., Sauval, A. J., & Scott, P. (2009). The chemical composition of the Sun. Annual Review of Astronomy and Astrophysics, 47, 481-522.
Aziz, A. (2014). Analisis pengaruh good corporate governance (gcg) terhadap kualitas pengungkapan sustainability report (studi empiris pada perusahaan di indonesia periode tahun 2011-2012). Jurnal Audit dan Akuntansi Fakultas Ekonomi (JAAKFE), 3(2).
Basuki, B. (2018). Pengaruh ukuran perusahaan, likuiditas dan investment opportunity set terhadap kualitas laba (studi empiris pada perusahaan sub sektor food and beverage yang terdaftar di bursa efek indonesia periode 2012-2016). competitive, 2(1), 107-120.
Bauersfeld, K., & Putterman, S. (2001). U.S. Patent No. 6,195,679. Washington, DC: U.S. Patent and Trademark Office.
Budiharto, Widodo. 2014. Teori dan Implementasi. Edisi Revisi. Yogyakarta : Penerbit Andi.
Cahyowati, A. (2017). Pengaruh Corporate Social Respponsibility, Ukuran Perusahaan, Struktur Modal dan Profitabilitas Terhadap Earnings Response Coefficient.
Cai, G., Darmawan, P., Cui, M., Wang, J., Chen, J., Magdassi, S., & Lee, P. S. (2016). Highly stable transparent conductive silver grid/PEDOT: PSS