PENGARUH KARAKTER EKSEKUTIF, UKURAN PERUSAHAAN, KUALITAS AUDIT DAN JUMLAH KOMITE AUDIT TERHADAP TAX AVOIDANCE
Main Article Content
Abstract
Tax avoidance merupakan jalur yang ditempuh oleh wajib pajak untuk menghindar dari pembayaran pajak secara legal dengan melakukan pengurangan total pajak yang terutang tanpa melewati batas undang-undang perpajakan, atau dengan memanfaatkan celah regulasi. Hal tersebut dapat menyebabkan penerimaan negara dari sektor pajak menjadi berkurang bahkan tidak mencapai target yang telah ditentukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh karakter eksekutif, ukuran perusahaan, kualitas audit dan jumlah komite audit terhadap tax avoidance. Populasi pada penelitian ini yaitu perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2019. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu purposive sampling dan diperoleh 13 perusahaan dengan periode penelitian selama 5 tahun sehingga diperoleh 65 unit sampel dalam penelitian ini. Melalui analisis regresi berganda, hasil penelitian menunjukkan bahwa karakter eksekutif dan kualitas audit berpengaruh positif terhadap tax avoidance, tetapi ukuran perusahaan dan jumlah komite audit tidak berpengaruh terhadap tax avoidance.
Article Details
References
Alviyani, K. (2016). Pengaruh Corporate Governance, Karater Eksekutif, Ukuran Perusahaan, dan Levergae terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance). JOM Fekon, 3(1).
Anggraeni, R., & Febrianti, M. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tax Avoidance Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi, 21(1a-2), 185–192. http://jurnaltsm.id/index.php/JBA
Annisa, N. A., & Kurniasih, L. (2012). Pengaruh Corporate Governance Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi & Auditing, 8(2), 95–189.
Arens, A. A., Elder, R. J., & Beasley, M. S. (2014). Auditing & Jasa Assurance (S. Saat (ed.); 15th ed.). Erlangga.
Ariyanti, F. (2016). 2000 Perusahaan Asing Gelapkan Pajak Selama 10 Tahun. Liputan6.Com. https://www.liputan6.com/bisnis/read/2469089/2000-perusahaan-asing-gelapkan-pajak-selama-10-tahun
Armstrong, C. S., Blouin, J. L., Jagolinzer, A. D., & Larcker, D. F. (2015). Corporate governance, incentives, and tax avoidance. Journal of Accounting and Economics, 60(1), 1–17. https://doi.org/10.1016/j.jacceco.2015.02.003
Asri, I. A. T. Y., & Suardana, K. A. (2016). Pengaruh Proporsi Komisaris Independen, Komite Audit, Preferensi Risiko Eksekutif Dan Ukuran Perusahaan Pada Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi, 16(1), 72–100.
Cahyono, D., Andini, R., & Raharjo, K. (2016). Pengaruh Komite Audit, Kepemilikan Institusional, Dewan Komisaris, Ukuran Perusahaan (Size), Leverage (DER) dan Profitabilitas (ROA) terhadap Tindakan Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) pada Perusahaan Perbankan Yang Listing di BEI Tahun 2011-2013. Journal of Accounting, 4(4).
Damayanti, F., & Susanto, T. (2015). Pengaruh Komite Audit, Kualitas Audit, Kepemilikan Institusional, Risiko Perusahaan Dan Return on Assets Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 5(2), 187–206. https://doi.org/10.15408/ess.v5i2.2341
Dewi, G., & Sari, M. M. R. (2015). Pengaruh Insentif Eksekutif, Corporate Risk dan Corporate Governance pada Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 13, 50–67.
Dewi, & Jati, I. K. (2014). Pengaruh Karakter eksekutif, Karakteristik Perusahaan, dan Dimensi Tata Kelola Perusahaan yang Baik pada Tax Avoidance di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 2, 249–260.
Diamastuti, E. (2016). Ke (Tidak) Patuhan Wajib Pajak: Potret Self Assessment System. Jurnal Ekonomi Dan Keuangan, 20(3), 280–304.
Dyreng, S. D., Hanlon, M., & Maydew, E. L. (2008). Long-Run Corporate Tax Avoidance. The Accounting Review, 83(1), 61–82.
Enofe, A. O., Mgbame, C., Aderin, A., & Ehi-oshio, O. U. (2013). Determinants of Audit Quality in the Nigerian Business Environment. Research Journal of Finance and Accounting, 4(4), 36–44.
Fadhilah, R. (2014). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Tax Avoidance. E-Jurnal Universitas Negeri Padang, 2(1).
Fauzan, Wardan, D. A., & Nurharjanti, N. N. (2019). The Effect of Audit Committee, Leverage, Return on Assets, Company Size, and Sales Growth on Tax Avoidance. Riset Akuntansi Dan Keuangan Indonesia, 4(3), 171–185. https://doi.org/10.23917/reaksi.v4i3.9338
Fernández R, E., & MartÃÂnez A, A. (2014). Determinants of the effective tax rate in the BRIC countries. Emerging Markets Finance and Trade, 50, 214–228. https://doi.org/10.2753/REE1540-496X5003S313
Gaaya, S., Lakhal, N., & Lakhal, F. (2017). Does family ownership reduce corporate tax avoidance? The moderating effect of audit quality. Managerial Auditing Journal, 32(7), 731–744. https://doi.org/10.1108/MAJ-02-2017-1530
Ghozali, I. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS (5th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hair, J. F., Black, W. C., Babin, B. J., & Anderson, R. E. (2019). Multivariate Data Analysis (8th ed.). Annabel Ainscow.
Hsu, P. H., Moore, J. A., & Neubaum, D. O. (2018). Tax avoidance, financial experts on the audit committee, and business strategy. Journal of Business Finance and Accounting, 45(9–10), 1293–1321. https://doi.org/10.1111/jbfa.12352
Hudha, B., & Utomo, C. (2021). Pengaruh Ukuran Dewan Direksi, Komisaris Independen, Keragaman Gender, Dan Kompensasi Eksekutif Terhadap Penghindaran Pajak Perusahaan. Diponegoro Journal of Accounting, 10(1), 1–10.
Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of The Firm: Managerial Behavior, Agency Costs and Ownership Structure. Journal of Financial Economics, 3, 305–360. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/0304-405X(76)90026-X
Kanagaretnam, K., Lee, J., Lim, C. Y., & Lobo, G. J. (2016). Relation between auditor quality and tax aggressiveness: Implications of cross-country institutional differences. Journal of Practice and Theory, 35(4), 105–135. https://doi.org/10.2308/ajpt-51417
Karaibrahimoglu, Y. Z. (2013). Is Corporate Governance A Determinant of Auditor Choice?-Evidence From Turkey. Ege Academic Review, 13(2), 273–284.
Kartana, I. W., & Wulandari, N. G. (2018). Pengaruh Karakter Eksekutif, Karakteristik Perusahaan dan Corporate Governance terhadap Tax Avoidance. Jurnal KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 10(1), 1–13. http://dx.doi.org/10.22225/kr.10.1.708.1-13
Klassen, J. K., Lisowsky, P., & Mescall, D. (2016). The role of auditors, Non-Auditors, and internal tax departments in corporate tax aggressiveness. Accounting Review, 91(1), 179–205. https://doi.org/10.2308/accr-51137
Kurniasih, T., & Ratna Sari, M. (2013). Pengaruh Return on Assets, Leverage, Corporate Governance, Ukuran Perusahaan Dan Kompensasi Rugi Fiskal Pada Tax Avoidance. Buletin Studi Ekonomi, 18(1), 58–66.
Kushariadi, B., & Putra, R. N. (2018). Good Corporate Governance, Leverage, Ukuran Perusahaan Dan Tax Avoidance. Journal of Islamic Finance and Accounting, 1(2), 1. https://doi.org/10.22515/jifa.v1i2.1401
Lazar, S. (2014). Determinants of the variability of corporate effective tax rates: Evidence from romanian listed companies. Emerging Markets Finance and Trade, 50, 113–131. https://doi.org/10.2753/REE1540-496X5004S4007
Marfirah, D., & Syam, F. (2016). Pengaruh Corporate Governance dan Leverage terhadap Tax Avoidance pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 1(2), 91–102.
Mehta, C. R., & Patel, N. R. (2012). IBM SPSS Exact Tests.
Mulyani, S., Kusmuriyanto, & Suryarini, T. (2017). Analisis Determinan Tax Avoidance Pada Perusahaan Manufaktur di Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi Keuangan, 2(3). https://doi.org/10.35838/jrap.v4i01.148
Murdijaningsih, T., Solihah, M., & Danuta, K. S. (2020). Tax Avoidance of Mining Companies From the Return on Assets, Institutional Ownership, and Audit Committee Perspectives. Journal of Business Management Review, 1(2), 076–089. https://doi.org/10.47153/jbmr12.172020
Novriansa, A. (2019). Sektor Pertambangan Rawan Manipulasi Transfer Pricing? DDTC News. https://news.ddtc.co.id/sektor-pertambangan-rawan-manipulasi-transfer-pricing-17422?page_y=918
Nuraeni, A. (2015). Jangan Ampuni Perusahaan Tambang Pelaku Kejahatan Perpajakan! Publish What You Pay Indonesia. https://pwypindonesia.org/id/jangan-ampuni-perusahaan-tambang-pelaku-kejahatan-perpajakan/
Nusa, P. Y. R. A., Indrabudiman, A., Riyadi, S., & Handayani, W. S. (2020). Pengaruh Karateristik Perusahaan Terhadap Tax Avoidance serta Dampaknya pada Nilai Perusahaan. Jurnal Akuntansi Aktual, 7(1), 57–66. https://doi.org/10.17977/um004v7i12020p57
Oktamawati, M. (2017). Pengaruh Karakter Eksekutif, Komite Audit, Ukuran Perusahaan, Leverage, Pertumbuhan Penjualan, Dan Profitabilitas Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi Bisnis, 15(1), 23–40. https://doi.org/10.24167/JAB.V15I1.1349
Paligorova, T. (2010). Corporate Risk-Taking and Ownership Structure. SSRN Electronic Journal. https://doi.org/10.2139/ssrn.1364393
Pitaloka, S., & Aryani, N. K. L. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Komite Audit, dan Karakter Eksekutif Terhadap Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 27, 1202–1230. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v27.i02.p14
Priambardi, R. B., & Haryanto. (2014). Determinan Auditor Switching Pada Perusahaan Non Keuangan. Diponegoro Journal of Accounting, 3, 1–11.
Pujilestari, R., & Winedar, M. (2018). Pengaruh Karakter Eksekutif, Ukuran Perusahaan, Kualitas Audit, dan Komite Audit Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi Dan Auditing, 15(2), 204–220.
Richardson, G., Taylor, G., & Lanis, R. (2013). The impact of board of director oversight characteristics on corporate tax aggressiveness: An empirical analysis. Journal of Accounting and Public Policy, 32(3), 68–88. https://doi.org/10.1016/j.jaccpubpol.2013.02.004
Rusydi, M. K. (2013). Pengaruh Ukuran Perusahaan Terhadap Aggressive Tax Avoidance di Indonesia. Jurnal Akuntansi Multiparadigma.
Sandy, S., & Lukviarman, N. (2015). Pengaruh Corporate Governance terhadap Tax Avoidance: Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Akuntansi & Auditing Indonesia, 19(2), 85–98. https://doi.org/10.20885/jaai.vol19.iss2.art1
Saputra, M. F., Rifa, D., & Rahmawati, N. (2015). Pengaruh Corporate Governance, Profitabilitas dan Karakter Eksekutif Terhadap Tax Avoidance pada Perusahaan yang terdaftar di BEI. Jurnal Akuntansi & Auditing Indonesia, 19(1), 1–12. https://doi.org/10.20885/jaai.vol19.iss1.art1
Suardana, K. A. (2014). Pengaruh Corporate Governance, Profitabilitas dan Karakteristik Eksekutif pada Tax Avoidance Perusahaan Manufaktur. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 2, 525–539.
Tandean, V. A., & Winnie, W. (2016). The Effect of Good Corporate Governance on Tax Avoidance: An Empirical Study on Manufacturing Companies Listed in IDX period 2010-2013. Asian Journal of Accounting Research, 1(1), 28–38. https://doi.org/10.1108/ajar-2016-01-01-b004
Ubaidillah, M. (2021). Tax Avoidance: Good Corporate Governance. Owner: Riset Dan Jurnal Akuntansi, 5(1), 152–163. https://doi.org/10.33395/owner.v5i1.311
Victoria, A. O. (2020). Pengamat: Target Pajak Tak Pernah Tercapai dalam 10 Tahun Terakhir. Katadata.Co.Id. https://katadata.co.id/agustiyanti/finansial/5e9a4c3b2d85b/pengamat-target-pajak-tak-pernah-tercapai-dalam-10-tahun-terakhir