PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN FAKTOR EKSTERNAL TERHADAP KESULITAN BELAJAR AKUNTANSI DI SMK NU BULULAWANG

Main Article Content

Agusniati agusniati
Endah Andayani
Naim Naim

Abstract

Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Jenis penelitian ini termasuk dalam penelitian ex-post-facto. Metode yang digunakan adalah metode regresi linier berganda. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 81 siswa. Dari penelitian yang sudah dilakukan maka ditemukan hasil atau kesimpulan sebagai berikut: 1). Terdapat pengaruh faktor internal peserta didik terhadap kesulitan belajar akuntansi di SMK NU Bululawang sebesar 44.735%. 2). Terdapat pengaruh faktor eksternal peserta didik terhadap kesulitan belajar akuntansi di SMK NU Bululawang sebesar 44.135%. 3). Terdapat pengaruh faktor internal dan faktor eksternal peserta didik terhadap kesulitan belajar akuntansi di SMK NU Bululawang sebesar 40.74%.

Article Details

How to Cite
agusniati, A., Andayani, E., & Naim, N. (2016). PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN FAKTOR EKSTERNAL TERHADAP KESULITAN BELAJAR AKUNTANSI DI SMK NU BULULAWANG. Jurnal Riset Pendidikan Ekonomi, 1(2). Retrieved from http://ejournal.unikama.ac.id/index.php/jrpe/article/view/1389
Section
Articles