PERANCANGAN ALAT BILLING KONTROL PAKET PLAYSTATION DAN MENU OPERATOR BERBASIS MICROKONTROLER ATMEGA 16

Ihsan Muhtadi/syahminan -

Abstract

ABSTRAK


Play Station lebih memilih untuk memanfaatkan jasa rental Play Station karena menurut
mereka dengan menyewa dirental mereka tidak akandipusingkan dengan biaya perawatan mesin
maupun stiknya, namun dalam hal ini tidak sedikit pelanggan rental PS yang melakukan kecurangan
dalam pengaturan timer tv yang ada di rental PS.
Untuk mengatasi masalah tersebut maka di rancang sebuah sistem atau alat billing rental PS
dimana sistem ini mampu mengontrol timer dari sebuah  operator atau server sehingga ketika timer
habis sistem secara otomatis memutuskan aliran listrik pada tv.  Hasil dari perancangan alat ini
kecurangan dari waktu dapat di kurangi sehingga keuntungan bias lebih di optimalkan.
Kata Kunci: ATmega16,Billing,Playstation,Menu Operator


ABSTRACT
Game player of playstation prefer to untilize the rental service because they do not need to
worry about machine maintenance costs such as game stick, however some PS rental customer break
the rule by changing TV timer setting.
To overcome these problems, in the design of a system or tool rental billing PS where
the system is able to control the timer of an operator or server so that when the timer runs out the
system will automatically cut off power to the TV. Results of the design tool is cheating of time can be
reduced so that the more bias in optimizing profits..
Keywords: ATmega16,Billing,Playstation,Menu Operator

Authors

Ihsan Muhtadi/syahminan -
syahminan@unikama.ac.id (Primary Contact)
-, I. M. (2016). PERANCANGAN ALAT BILLING KONTROL PAKET PLAYSTATION DAN MENU OPERATOR BERBASIS MICROKONTROLER ATMEGA 16. BIMASAKTI : Jurnal Riset Mahasiswa Bidang Teknologi Informasi, 4(2). Retrieved from https://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JFTI/article/view/1252
Copyright and license info is not available

Article Details