PENERAPAN ALGORITMA NAIVE BAYES SEBAGAI PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM INVESTASI PERUMAHAN (STUDI KASUS : PT. BHAKTI SEJAHTERA INDONESIA)

Yeni Puspitasari / Amak Yunus Ep -

Abstract

ABSTRAK
Investasi  dapat diartikan sebagai penanaman modal dalam suatu kegiatan yang memiliki jangka waktu relatif panjang dalam berbagai bidang usaha.  Pada saat ini pembelian perumahan memiliki beberapa pertimbangan sebelum mengambil suatu keputusan. Beberapa pertimbangan yaitu harga, luas tanah, fasilitas-fasilitas atau fitur-fitur yang ada di perumahannya. Maka dari itu dibutuhkan perhitungan yang tepat dan pemikiran yang matang, untuk menghindari kesalahan investasi yang dapat merugikan para investor, serta dalam memenangkan persaingan antar produk perumahan.Berdasarkan pengujian data  analisis  Naive Bayes  menghasilkan kesimpulan bahwa untuk mengambil suatu keputusan menentukan rumah yang cocok untuk diinvestasikan di PT. Bhakti Sejahtera Indonesia, telah sesuai dengan alur program yang
diinginkan. Maka sistem ini dapat dijadikan bantuan bagi pihak admin maupun pimpinan, berupa hasil rekomendasi sebuah informasi bagi pengguna untuk menentukan investasi di perumahan di PT. Bhakti Sejahtera Indonesia.Kata Kunci : Pendukung Keputusan, Metode Naive Bayes, Investasi Perumahan.


ABSTRACt

Investing can be defined as an activity to expend money to achieve  profit in some period in various fields of business. At this time the purchase of housing has some considerations before making a decision. Some considerations are price, area, facilities or features that exist in the housing. Thus progress and careful is  required, to avoid investment mistakes that can harm investors, also win the competition between the
housing product.Based on testing of Naive Bayes analysis data, it can be concluded that determining a suitable house to be invested in PT. Bhakti Sejahtera Indonesia has been appropriate with flow of desired program. This the system can be used as a support for admin and leadership, as recommendation for user to determine investment of housing in
PT. Bhakti Sejahtera Indonesia.Keywords : Decision Support, Naive Bayes Method, Real Estate Investment

Authors

Yeni Puspitasari / Amak Yunus Ep -
syahminan@unikama.ac.id (Primary Contact)
-, Y. P. / A. Y. E. (2016). PENERAPAN ALGORITMA NAIVE BAYES SEBAGAI PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM INVESTASI PERUMAHAN (STUDI KASUS : PT. BHAKTI SEJAHTERA INDONESIA). BIMASAKTI : Jurnal Riset Mahasiswa Bidang Teknologi Informasi, 4(2). Retrieved from https://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JFTI/article/view/1286
Copyright and license info is not available

Article Details