ANALISIS METODE PENENTUAN RENCANA KEBUTUHAN BAHAN BAKU YANG EFEKTIF DAN EFISIEN STUDI KASUS PT RAFANSA PRIMA USAHA

Authors

  • Safrida Sugi Letari Universitas Dinamika
  • Arifin Puji Widodo Universitas Dinamika, Indonesia
  • Tony Soebijono Universitas Dinamika, Indonesia
  • Henry Bambang Universitas Dinamika, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.21067/jrma.v10i2.7149

Keywords:

: Material Requirement Planning (MRP), Lot For Lot (LFL), Economic Order Quantity (EOQ), Period Order Quantity (POQ)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis metode penentuan kebutuhan bahan baku yang paling efektif dan efisien dari metode Lot For Lot (LFL), Economic Order Quantity (EOQ), dan Period Order Quantity (POQ). Metode penelitian yang digunakan adalah wawancara secara langsung kepada pemilik perusahaan untuk pengumpulan data yang meliputi data jumlah permintaan produk pallet grade A dan grade B, data produksi pallet bulan Januari-Oktober 2021, data stock produk jadi tahun 2021, data BOM produk pallet, data biaya pemesanan, dan data biaya penyimpanan. Data penelitian dioalah dan dianalisis menggunakan MRP dengan 3 (tiga) metode lot sizing yaitu Lot For Lot (LFL), Economic Order Quantity (EOQ), dan Period Order Quantity (POQ). Hasil penerapan 3 (tiga) metode dari segi biaya yaitu metode LFL dengan biaya total sebesar Rp. 144.000.000, metode EOQ biaya total sebesar Rp. 146.013.542, dan metode POQ biaya total sebesar Rp. 241.094.338. Dalam penelitian metode Lot For Lot menunjukkan biaya total yang rendah, tidak meninggalkan persediaan dan sesuai dengan keadaan dari perusahaan. Kesimpulan dari penelitian ini metode yang paling efektif dan efisien adalah Lot For Lot (LFL).

References

Amri, D. S. (2018). Perencanaan Persediaan Kebutuhan Bahan Baku Produk Original Pizza Super Supreme Yang Berukuran Reguler dengan Menggunakan Metode MRP (Material Requirement Planning) (Studi Kasusu : PIzza Hut Delivery Kartini Gresik). SKRIPSI.
Anasrulloh, F. (2020). Analisis Perencanaan dan Pengendalian Persediaan Bahan Baku Dengan Metode Material Requirement Planning (MRP) Di PT. Barata Indonesia (Persero) Cabang Tegal. SKRIPSI, 1-148.
Binus, U. (2017, March 08). Competitive Advantage Di Indonesia. Retrieved from bbs.binus.ac.id: https://bbs.binus.ac.id/business-creation/2017/03/competitive-advantage-di-indonesia/
et.al., T. J. (2003). Facilities Planning. John Wiley & Sons, Inc.
Ferdian, I. L. (2020). Analisis Perencanaan Persediaan Bahan Baku dengan Metode MRP (Material Requirement Planning) untuk Meminimumkan Biaya Persediaan pada KSB Interiors & Furnishings Cimahi. SPeSIA, 1-4.
Haizer, J., & Render, B. (2010). Manajemen Operasi, Edisi 9 Buku 2. (C. Sungkono, Trans.) Jakarta: Salemba Empat.
Lestari, S., & Nurdiansah, D. D. (2018). Analisa Perencanaan Kebutuhan Material Pada Perusahaan Manufaktur Kertas Dengan Metode Material Requirement Planning (MRP). Jurnal INTECH Teknik Industri Universitas Serang Raya, 1-6.
Lusiana, A., & Popy, Y. (2020). Penerapan Metode Peramalan (Forecasting) Pada Permintaan Atap Di PT X. Jurnal Teknik Industri ITN Malang, 1-10.
Marsudi. (2021, November). Kendala Perusahaan Supplier Pallet. (S. S. Lestari, Interviewer)
Pradiko, H. (2018). Analisa Pemilihan Metode Mrp Untuk Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada Pt. X. TUGAS AKHIR, 1-70.
Riyana, M. O. (2018). Analisis Persediaan Bahan Baku Dengan Menggunakan Metode Economic Order Quantitative (Eoq) Terhadap Kelancaran Produksi Pada Industri Pembuatan Kain Perca Menurut Perspektif Ekonomi Islam (Studi Pada Kain Perca Alfin Jaya Desa Sukamulya Kecamatan Banyumas. SKRIPSI, 1-128.
Tanuwijaya, H., & Setyawan, H. B. (2012). Manajemen Produksi dan Operasi. Surabaya: Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Teknik Komputer Surabaya.
Umami, D. M., & Mu’tamar, M. F. (2018). Analisis Efisiensi Biaya Persediaan Menggunakan Metode EOQ (Economic Order Quantity) Pada PT.XYZ. Jurnal Agroteknologi, 1-7.
Uyun, S. Z., Indrayanto, A., & Kurniasih, R. (2020). Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan Menggunakan Metode Material Requirement Planning (MRP). Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Akuntansi (JEBA), 1-11.

Downloads

Published

2022-10-26

How to Cite

Letari, S. S., Widodo, A. P., Soebijono, T., & Bambang, H. (2022). ANALISIS METODE PENENTUAN RENCANA KEBUTUHAN BAHAN BAKU YANG EFEKTIF DAN EFISIEN STUDI KASUS PT RAFANSA PRIMA USAHA. Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi, 10(2), 189–204. https://doi.org/10.21067/jrma.v10i2.7149