PENGEMBANGAN PAKET PELATIHAN PENCEGAHAN HIV/AIDS BAGI KONSELOR SMK DAN SMA
Main Article Content
Abstract
Perkembangan teknologi yang semakin canggih, akan semakin memudahkan para remaja untuk mengakses hal-hal yang mendorong terciptanya suasana yang serba bebas. Sementara itu penyebaran HIV/AIDS di berbagai kalangan semakin meningkat dari tahun ketahun. Sekolah dapat melakukan usaha pencegahan penyebaran HIV/AIDS melalui program bimbingan dan konseling. Penelitian bertujuan mengembangkan paket bimbingan pencegahan HIV/AIDS yang secara empirik memenuhi akseptabilitas. Uji coba produk dilakukan melalui uji ahli dan uji calon pengguna. Berdasarkan hasil penilaian didapatkan informasi bahwa paket pelatihan ditinjau dari aspek kegunaan dalam klasifikasi sangat berguna, sangat mudah dipahami dan digunakan, dan paket yang dihasilkan sangat menarik.
ÂÂ
Kata kunci: Paket pelatihan, pencegahan HIV/AIDSArticle Details
The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions.Â