Willow Project Willow Project dan Potensi Dampaknya dalam Lingkup Internasional

Main Article Content

Sarah Amanda
Gladys Azalia
Yesica Berliana

Abstract

Tujuan ditulisnya penelitian ini adalah untuk mengetahui alasan yang membuat Joe Biden sebagai Presiden AS menyetujui dilaksanakannya Willow Project dan untuk mengetahui dampak yang dihasilkan dari Willow Project baik dampak secara lingkungan dan iklim. Penelitian ini menggunakan metode normatif empirirs karena penelitian ini mengedepankan serta menitikberatkan pada suatu norma hukum. Penelitian hukum normatif adalah suatu proses untuk menemukan suatu aturan hukum, prinsip-prinsip hukum, maupun doktrin-doktrin hukum guna menjawab isu hukum yang dihadapi. Hasil penelitian dalam penelitian ini didapatkan bahwasanya potensi dampak yang dapat terjadi akibat dari Willow Project terhadap lingkungan ialah permasalahan terkait emisi gas karbon dan iklim. Sebagaimana diketahui bersama bahwa masalah iklim dewasa ini menjadi isu krusial yang menyita perhatian banyak pihak karena menyebabkan banyak dampak buruk bagi kehidupan manusia.

Article Details

How to Cite
Amanda, S., Azalia, G., & Berliana, Y. (2023). Willow Project Willow Project dan Potensi Dampaknya dalam Lingkup Internasional. Jurnal Panorama Hukum, 8(1), 24–37. https://doi.org/10.21067/jph.v8i1.8794
Section
Articles

References

Bowe, Rebecca. (2023). The Willow Project Has Been Approved, Now What?. Diakses melalui https://earthjustice.org/article/willow-project-federal-fossil-fuel-leasing

Bohres, B., Brown, M. & Daly, M. (2023, 14 Maret). Alaska’s Willow oil project is controversial. Here’s why. AP News. Diakses pada 24 Juni 2023, melalui https://apnews.com/article/alaska-oil-drilling-biden-environment-climate-c39147c8ae1797aab9cb27219bf92675

Bram, D. (2011). Perspektif Keadilan Iklim dalam Instrumen Hukum Lingkungan Internasional Tentang Perubahan Iklim. Jurnal Dinamika Hukum, 11(2), 285-295.

Catelyn, A. (2023, March 20). 4 alasan Willow Project penuh kontroversi dan banyak ditentang aktivis lingkungan. Retrieved May 9, 2023

Charonni, S. (2023, March 18). Willow Project adqalah Apa? Ini penjelasan proyek kontroversial Joe Biden yang ditentang aktivis Lingkungan. Retrieved May 8, 2023, from https://beritadiy.pikiran-rakyat.com/citizen/pr-706443094/willow-project-adalah-apa-ini-penjelasan-proyek-kontroversial-joe-biden-yang-ditentang-aktivis-lingkungan?page=3

Darajati, Doni Nugroho, and Agus Rianto, Strategi Indonesia Dalam Mengurangi Emisi Karbon Dioksida (CO2) Di Masa New Normal, Prosiding Ilmu Pemerintahan, Vol.1, (2022), hlm.3

Dolsak, Nives & Prakash, Aseem. (2023, 24 Mare). The Political Logic of Willow Project’s Approval. Forbes. Diakses pada 24 Juni 2023, melalui https://www.forbes.com/sites/prakashdolsak/2023/03/24/the-political-logic-of-willow-projects-approval/?sh=3c98fff252dc

Elbeshbishi, S (2023, March 15). Biden approves Willow Project what to know about the move to allow oil drilling in Alaska. Retrieved May 9, 2023, from https://www.usatoday.com/story/news/politics/2023/03/15/biden-approved-willow-project-explained/11478463002/

Febrylian, B. (2021). [SALAH] Indonesia Terpilih Menjadi Presiden G20 Karena Berhasil Kendalikan Pandemi. Retrieved December 7, 2021, from Hoax Buster website: https://covid19.go.id/p/hoaxbuster/salah-indonesia-terpilih-menjadi-presiden-g20-karena-berhasil-kendalikan-pandemi

G, Makenna. (2023, 11 April). Drilling into Democracy: How the Willow Project Exposes US Democratic Erosion. Democratic Erosion. Diakses pada 24 Juni 2023, melalui https://www.democratic-erosion.com/2023/04/11/drilling-into-democracy-how-the-willow-project-exposes-us-democratic-erosion/

Iswara, A. J. (2023, 20 Maret). Mengenal Apa Itu Willow Project dan Kenapa Jadi Kontroversi di Alaska. Kompas.com. Diakses pada 24 Juni 2023, melalui https://www.kompas.com/global/read/2023/03/20/194700770/mengenal-apa-itu-willow-project-dan-kenapa-jadi-kontroversi-di-alaska?page=all

Jeff Turrentine, Why the Willow Project Is a Bad Idea, Nrdc.Org, 2023 <https://www.nrdc.org/stories/why-willow-project-bad-idea#:~:text=The climate and environmental impacts of Willow&text=The Biden administration acknowledges that,two million gas-powered cars.> [diakses pada 15 Juni 2023]

Jeremy C Lieb and Fourth Street, Attorneys for Plaintiffs Center for Biological Diversity et Al, hlm.16.

Lewlandy, L., Amri, I. F., Christina, N., & Pangaribuan, J. B. (2023). Analisis Perspektif Hukum Internasional Terkait Willow Project yang Berdampak Bagi Iklim Dunia. Journal on Education, 5(4), halaman 16495.

Marlena Williams, 7 Wildlife Species at Risk From the Willow Project, Sentientmedia.Org, 2023 <https://sentientmedia.org/7-wildlife-species-willow-project/> [diakses pada 17 Juni 2023].

Marzuki, P. M. (2014). Penelitian Hukum. Kencana Premada Media Group.

McGrath, Matt. (2023, 13 Maret). Willow project: Biden walks political tightrope over Alaska oil project. BBC News. Diakses pada 24 Juni 2023, melalui https://www.bbc.com/news/world-us-canada-64944535

Mush’ab Al Ma’ruf, Mahendra Putra Kurnia, and Syukri Hidayatullah, Tindakan Amerika Serikat Dalam Menarik Diri Dari Paris Agreement Dalam Kerangka Hukum Internasional, Risalah Hukum, Vol.16 , (2022), hlm.121

Naveekar, Tanvi (2023). Why The Willow Project Will be Harmful to The Environment. Diakses melalui https://www.jhunewsletter.com/article/2023/03/why-the-willow-project-will-be-harmful-to-the-environment

Niwana Wau dkk, Dampak Dan Skenario Kenaikan Tinggi Muka Air Laut Terhadap Penutup Lahan (Studi Kasus: Kecamatan Gunung Kijang, Pulau Bintan), Jurnal Swarnabhumi, Vol. 7, (2022), hlm.40.

Puko, T. (2023, February 1). Giant Alaskan oil project nears final approval. Washington Post, NA. Diakses pada 24 Juni 2023, melalui https://link.gale.com/apps/doc/A735401500/AONE?u=anon~28a4451d&sid=googleScholar&xid=554972e2

Riza Pratama, Efek Rumah Kaca Terhadap Bumi, Buletin Utama Teknik, Vol.14, (2019), hlm.123.

Sarah Munzenmaier, Costs and Benefits of The Willow Project, Roaringbengals.Com, 2023 <https://roaringbengals.com/3134/news/costs-and-benefits-of-the-willow-project/> [diakses pada 15 Juni 2023].

Teirsten, Zoya & Bittle, Jake. (2023, 16 Maret). The dubious economic calculus behind the Willow project. Grist. Diakses pada 24 Juni 2023, melalui https://grist.org/energy/willow-project-economic-benefits-alaska-energy-independence/

U.S. Department of the Interior Bureu of Land Management. (2019). Willow Master Development Plan, halaman 176-177