Abstract
Penelitian ini bertujuan menggali kreativitas guru dalam proses pembelajaran Pendidikan Pancasila Materi Kolaborasi Antar Budaya di Indonesia melalui pemanfaatan Live Worksheet. Ruang lingkup penelitian meliputi perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi pemanfaatan live worksheet yang dikembangkan Guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Suboh Situbondo. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggali secara alamiah proses pemanfaatan live worksheet dalam pembelajaran. Keabsahan data menggunakan triangulasi untuk membandingkan antara hasil wawancara, dokumentasi, dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Live worksheet berfungsi sebagai alat bantu penugasan peserta didik. Live worksheet sebagai bentuk E-LKPD menjadi alat evaluasi yang tepat untuk melihat bagaimana peningkatan pemahaman peserta didik terhadap materi kolaborasi antar budaya di Indonesia. Dibuktikan dengan data melihat adanya perbedaan hasil nilai belajar peserta didik kelas X E pada pre test dengan jumlah 10 peserta didik yang tuntas, dengan presentasi 31% dan pada penilaian post test E-LKPD berbasis live worksheet dengan 22 peserta didik yang tuntas dengan presentase 68%. Kesimpulannya E-LKPD dengan live worksheet materi kolaborasi antar budaya di Indonesia dengan hasil belajar yang baik dan meningkat serta mudah digunakan.
References
Abdillah, F. (2021). Tracing ’ Profil Pelajar Pancasila ’ within the civic education textbook : mapping values for adequacy. Jurnal Moral Kemasyarakatan, 6(2). https://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JMK/issue/view/469
Agustin, N., & Hamid, S. I. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Vct Terhadap Penalaran Moral Siswa Dalam Pembelajaran Pkn Sd. Jurnal Moral Kemasyarakatan, 2(1), 59-74.
AM, 2023. " Penilaian Hasil Belajar Melalui Penerapan Soal Worksheet". Hasil Wawancara Pribadi. 26 Januari 2023, SMA Negeri 1 Suboh
Amalia, A. D., & Lestyanto, L. M. (2021). LKS Berbasis Saintifik Berbantuan Live Worksheets untuk Memahamkan Konsep Matematis pada Aritmetika Sosial. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 2911–2933. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.822
Andriyani, N., Hanafi, Y., Safitri, I. Y. B., & Hartini, S. (2020). Penerapan Model Problem Based Learning Berbantuan Lkpd Live worksheet Untuk Meningkatkan Keaktifan Mental Siswa Pada Pembelajaran Tematik Kelas Va. Prosiding Pendidikan Profesi Guru, September, 122-130.
Bramwell, G., Reilly, R. C., Lilly, F. R., Kronish, N., & Chennabathni, R. (2011). Creative teachers. Roeper Review, 33(4). https://doi.org/10.1080/02783193.2011.603111
DNI. 2023. " Persiapan Penyusunan E-LKPD". Hasil Wawancara Pribadi. 26 Januari 2023, SMA Negeri 1 Suboh
Fauzi, A., Rahmatih, A. N., Indraswati, D., & Sobri, M. (2021). Penggunaan situs Liveworksheets untuk mengembangkan LKPD interaktif di Sekolah Dasar. Mitra Mahajana: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(3). https://doi.org/10.37478/mahajana.v2i3.1277
Fitriani, N., Hidayah, I. S., & Nurfauziah, P. (2021). Live worksheet Realistic Mathematics Education Berbantuan Geogebra: Meningkatkan Abstraksi Matematis Peserta didik SMP pada Materi Segiempat. JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika), 5(1). https://doi.org/10.33603/jnpm.v5i1.4526
Ma’arif, M. (2021). belantika Pendidikan Pengaruh Pemanfaatan Aplikasi Google Classroom. 4(1), 21–28.
Ma’arif, M., Nuryana, Z., & Saidi, I. A. (2020). Character Education in the New Paradigm of Pancasila Citizenship Education. Universal Journal of Educational Research, 8(12), 6893–6901. https://doi.org/10.13189/ujer.2020.081255
Prastika, Y., & Masniladevi. (2021). Pengembangan E-LKPD Interaktif Segi Banyak Beraturan Dan Tidak Beraturan Berbasis Liveworksheets Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas IV Sekolah Dasar. Journal of Basic Education Studies , 4(1), 2601–2614.
Puspita, V., & Dewi, I. P. (2021). Efektifitas E-LKPD berbasis Pendekatan Investigasi terhadap Kemampuan Berfikir Kritis Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1), 86–96. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i1.456
Sinta, T., Farkhati, A., Sri, D., & Sumarti, S. (2019). Implementasi Manajemen Pembelajaran Kimia Berbantuan E-LKPD Terintegrasi Chemoentrepreneurship untuk Menganalisis Soft Skill Siswa. Journal.Unnes.Ac.Id, 8(2). https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/chemined/article/view/39127
Suparyanto dan Rosad. (2022). Penggunaan lembar kerja peserta didik elektronik (E-LKPD) Live worksheets pada konsep protista terhadap hasil belajar peserta didik kelas x SMAN 7 Banjarmasin. Jurnal Pendidikan Indonesia, 3(1). https://japendi.publikasiindonesia.id/index.php/japendi/article/view/478/892
Sutria, Y., & Lubis, R. H. (2021). Zoom Meeting Cloud Application As a Distance Learning Alternative (Pjj) in the Covid-19 Pandemic. Jurnal Pendidikan Fisika, 10(2), 129. https://doi.org/10.24114/jpf.v10i2.13990
Jurnal Moral Kemasyarakatan memungkinkan pembaca untuk membaca, mengunduh, menyalin, mendistribusikan, mencetak, mencari, atau menautkan ke teks lengkap artikelnya dan memungkinkan pembaca menggunakannya untuk tujuan lain yang sah menurut hukum. Jurnal memegang hak cipta. Setelah artikel diterbitkan, hak cipta ditransfer dari penulis ke penerbit jurnal.
Karya ini dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License .