Penerapan Metode Eksperimen untuk Meningkatkan Prestasi dan Motivasi Belajar Siswa pada Topik Usaha dan Pesawat Sederhana

Authors

  • Anggreni Imeske Universitas PGRI Kanjuruhan Malang
  • Sholikhan Universitas PGRI Kanjuruhan Malang
  • Nurul Ain Universitas PGRI Kanjuruhan Malang

DOI:

https://doi.org/10.21067/jtst.v4i1.6497

Keywords:

metode eksperimen, motivasi, prestasi belajar

Abstract

Metode eksperimen merupan suatu cara penyajian mata pelajaran dimana siswa secara aktif mengalami dan membuktikan sendiri apa yang sedang dipelajarinya. Melalui metode eksperimen siswa secara total dilibatkan dalam melakukan sendiri, membuktikan dan menarik kesimpulan sendiri tentang suatu objek, keadaan atau proses tertentu.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Penerapan Metode EksperimenUntuk Meningkatkan Prestasi Fisika, Motivasi Belajar Siswa Pada Materi Usaha Dan Pesawat Sederhana Kelas VIII SMP Negeri 03 Ampelgading. Penelitian ini dilaksanakan pada ajaran 2020/2021 di SMP Negeri 03 Ampelgading. Metode penelitianan ini adalah siswa kelas VIII C yang terdiri dari 27 siswa, 17 orang siswa laki-laki dan 10 orang siswa perempuan tahun ajaran 2020/2021. Instrument yang di gunakan dalam penelitian ini adalah lembar observasi keterlaksanaan metode eksperimen, tes berupa soal uraian 5 soal. Perbedaaan pada metode eksperimen yaitu pada siklus I 67,85%, sedangkan pada siklus II 94,04%, antara siswa belajar menggunakan metode eksperimen pada tahap pra siklus sebesar 14,81%, kemudian 18,52% dan 77,78% . Motivasi pada tahap siklus I sebesar 68,42%, siklus II 80,24%.

 

Kata Kunci: Metode Eksperimen, Prestasi Belajar, Motivasi

 

References

Subekti, Yuliana, and Ariswan Ariswan. 2016. “Pembelajaran Fisika Dengan Metode Eksperimen Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kognitif Dan Keterampilan Proses Sains.”
Izzaty, Rita Eka, Yulia Ayriza, Farida Agus Setiawati, and Rizki Nor Amalia. 2017. “Prediktor Prestasi Belajar Siswa Kelas 1 Sekolah Dasar.”
Catur Saputro, Agung Nugroho, G. Istiana, and J. Sukardjo. 2015. “Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Prestasi Belajar Pokok Bahasan Larutan Penyangga Pada Siswa Kelas Xi Ipa Semester Ii Sma Negeri 1 Ngemplak Tahun Pelajaran 2013/2014.” Jurnal Pendidikan Fisika Universitas Sebelas Maret 4(2):65–73.

Downloads

Published

2022-03-31

How to Cite

Imeske, A., Sholikhan, & Ain, N. (2022). Penerapan Metode Eksperimen untuk Meningkatkan Prestasi dan Motivasi Belajar Siswa pada Topik Usaha dan Pesawat Sederhana . RAINSTEK: Jurnal Terapan Sains Dan Teknologi, 4(1), 57–60. https://doi.org/10.21067/jtst.v4i1.6497

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>