Analisis Berpikir Kritis Mahasiswa Dalam Mengkonstruksi Alat Peraga Pembelajaran Matematika

Authors

  • Wiwin Sri Hidayati Soehoed STKIP PGRI Jombang
  • Mokhamad Farid Hidayat STKIP PGRI Jombang
  • Abd. Rozak STKIP PGRI Jombang

DOI:

https://doi.org/10.21067/pmej.v6i2.8374

Keywords:

Berpikir Kritis, Alat Peraga, Gaya Kognitif

Abstract

Tujuan penelitian untuk menganalisis proses berpikir kritis mahasiswa bergaya kognitif Field Dependent (FD) dan Field Independent (FI) dalam mengkonstruksi alat peraga pembelajaran matematika. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Subjek penelitian 1 mahasiswa bergaya kognitif FD dan 1 mahasiswa bergaya kognitif FI prodi pendidikan matematika STKIP PGRI Jombang. Peneliti sebagai instrumen utama dan lembar observasi, pedoman wawancara serta alat perekam sebagai instrumen pendukung. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Kredibilitas data dengan triangulasi waktu dan dianalisis secara mendalam. Hasil penelitian menunjukkakn bahwa: (1) Subjek bergaya kognitif FD dalam mengkonstruk alat peraga dimulai dengan membuat ide/gagasan, menganalisis kebutuhan dan karakteristik siswa, merumuskan tujuan, menentukan bahan/alat yang digunakan, melaksanakan pembuatan alat peraga dan melaksanakan implementasi. (2) Subjek FI dalam mengkonstruk alat peraga dimulai dengan membuat ide/gagasan, menganalisis kebutuhan dan karakteristik siswa, merumuskan tujuan, membuat sketsa, menentukan bahan/alat yang digunakan, melaksanakan pembuatan alat peraga, melakukan ujicoba/membuat miniatur dan melaksanakan implementasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afriansyah, E. A., Herman, T., Turmudi, T., & Dahlan, J. A. (2020). Mendesain Soal Berbasis Masalah Untuk Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Calon Guru. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 239–250. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v9i2.649

Aini, K. N. (2017). Proses Berpikir Mahasiswa Laki-laki dan Perempuan Dengan Gaya Kognitif Field Dependent Dalam Memecahkan Masalah. INSPIRAMATIKA: Jurnal Inovasi Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, 3 (1), 16–23. https://doi.org/10.52166/inspiramatika.v3i1.166

Alifah, N., & Aripin, U. (2018). Proses Berpikir Siswa SMP Dalam Memecahkan Masalah Matematik Ditinjau Dari Gaya Kognitif Field Dependent dan Field Independent. JPMI: Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 1 (4), 505–512. https://doi.org/10.22460/jpmi.v1i4.p505-512

Ariawan, R. (2021). Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Mahasiswa Ditinjau Dari Gaya Kognitif (Studi Kasus Pada Mata Kuliah Persamaan Differensial). Jurnal Pendidikan Matematika, 05(02), 1410–1426. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i2.652

Farihah, U. (2021). Media Pembelajaran Matematika (Pertama). Lintas Nalar.

Fridanianti, A., Purwati, H., & Murtianto, Y. H. (2018). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Menyelesaikan Soal Aljabar Kelas VII SMP Negeri 2 Pangkah Ditinjau dari Gaya Kognitif Reflektif dan Kognitif Impulsif. AKSIOMA: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika, 9 (1), 11–20. https://doi.org/10.26877/aks.v9i1.2221

Hasan, B. (2020). Proses Kognitif Siswa Field Independent dan Field Dependent Dalam Menyelesaikan Masalah Matematika. JPMI: Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 3 (4), 323–332. https://doi.org/10.22460/jpmi.v3i4.323-332

Herlina, S., & Dahlia, A. (2018). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Mahasiswa Calon Guru Ditinjau Dari Cognitif Style Berdasarkan Field Independent dan Field Dependent Di Universitas Islam Riau. AdMathEdu : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, Ilmu Matematika dan Matematika Terapan, 8(1), 35–48. https://doi.org/10.12928/admathedu.v8i1.11118

Kho, R., & Tyas, D. K. N. (2020). Pelatihan Pembuatan Alat Peraga Matematika Bagi Guru-guru SD YPK Yoka Baru Waena Kota Jayapura. 4(2), 97–100. http://dx.doi.org/10.58258/jisip.v4i2.1072

Khotimah, S. H., & Risan, R. (2019). Pengaruh Penggunaan Alat Peraga Terhadap Hasil Belajar Matematika Pada Materi Bangun Ruang. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan, 3(1), 48–55. https://doi.org/10.23887/jppp.v3i1.17108

Nugraha, D. A., & Somatanaya, A. G. (2018). Workshop Pelatihan Perancangan dan Aplikasi Alat Peraga Matematika Sekolah Dasar. Jurnal Pengabdian Siliwangi, 4 (2), 186–191.

Sagita, M., & Kania, N. (2019). Penggunaan Alat Peraga Dalam Pembelajaran Matematika Di Sekolah Dasar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan I, 1, 570–576.

Susanto, H. A. (2015). Pemahaman Pemecahan Masalah Berdasar Gaya Kognitif (Edisi 1). Deepublish.

Syafiti, W. U., Budayasa, I. K., & Masriyah, M. (2022). Proses Berpikir Kritis Siswa SMP Dalam Menyelesaikan Masalah Matematika Ditinjau dari Gaya Kognitif Field Independent (FI) dan Field Dependent (FD). EDUKATIF : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(3), 3704–3711. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i3.2793

Wakit, A., & Hidayati, N. (2020). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Mahasiswa Teknik Sipil Ditinjau Dari Gaya Kognitif. Kreano : Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 11(1), 101–109. https://doi.org/10.15294/kreano.v11i1.21047

Wulan, E. R. (2019). Gaya Kognitif Field Dependent dan Field Independent Sebagai Jendela Profil Pemecahan Masalah Polya Dari Siswa SMP. Factor M, 1 (2), 123–142. https://doi.org/10.30762/f_m.v1i2.1503

Zakiah, L., & Lestari, I. (2019). Berpikir Kritis Dalam Konteks Pembelajaran (Edisi 1). Erzatama Karya abadi.

Downloads

Published

2023-10-30

How to Cite

Soehoed, W. S. H., Mokhamad Farid Hidayat, & Abd. Rozak. (2023). Analisis Berpikir Kritis Mahasiswa Dalam Mengkonstruksi Alat Peraga Pembelajaran Matematika . Pi: Mathematics Education Journal, 6(2), 87–97. https://doi.org/10.21067/pmej.v6i2.8374

Issue

Section

Articles