RANCANG BANGUN ALAT PENYEBAR PAKAN SECARA MAKSIMAL PADA MESIN PEMBERI MAKAN OTOMATIS IKAN LELE
DOI:
https://doi.org/10.21067/jtst.v1i4.4088Keywords:
Arduino Uno, Penebar Pakan, Ikan Lele, Sample Variance, PWMAbstract
Teknologi sistem cerdas dapat membantu meringankan pekerjaan dalam menunjang pembudidaya contohnya pembudidaya ikan lele. Dalam perawatan ikan lele perlu adanya proses pemberian pakan ikan. Sehari pemberian pakan dilakukan sebanyak 3 kali yaitu pagi, sore, malam dan penebaran pakan harus diberikan secara merata agar pertumbuhan ikan sama rata. Pada dasarnya pembudidaya ikan lele masih menggunakan cara manual dalam memberikan pakan ikan lele tersebut. Dari hasil penelitian ini membuat sistem dengan kemampuan menebarkan pakan ikan lele secara merata. Sehingga dalam perawatan ikan lele lebih mudah dan menghemat waktu pembudidaya karena pemberian pakan ikan dilakukan secara otomatis dan pertumbuhan ikan lele bisa lebih baik lagi dibandingkan dengan pemberian pakan ikan lele cara manual.
References
Saragih, A. R. (2016). Rancang Bangun Perangkat Pemberi Pakan Ikan Otomatis Pada Kolam Pembenihan Ikan Berbasis Arduino. Artikel E-Journal. Retrieved from http://jurnal.umrah.ac.id/wp-content/uploads/gravity_forms/1ec61c9cb232a03a96d0947c6478e525e/2016/08/e-Jurnal-Astriani-Romaria-Saragih.pdf
Weku, H. s. (2015). Rancang Bangun Alat Pemberi Pakan Ikan Otomatis Berbasis Mikrokontroler. Teknik Elektro Dan Komputer, 5(Pakan Ikan Otomatis), 54–64.
Akhir, T., & Syahlanda, R. (2017). Rancang bangun alat pemberi makan kucing berbasis mikrokontroler, 1–62.
Ariyanto, E. Y., Aman, M., & Rochmad, C. D. (2013). Perancangan dan Pembuatan Sistem Penebar Pakan Ikan Jenis Pasta Otomatis Berbasis Mikrokontroler AT89S51, 1–3.
Helda Yenni, B. (2016). Perangkat Pemberi Pakan Otomatis pada Kolam Budidaya. Ilmiah Media Processor, 11(2), 171–181.
Santoso, B., Arifianto, A.B.(2014). Sistem pengganti air berdasarkan kekeruhan dan pemberi pakanvikan pada akuarium air tawar secara otomatis berbasis mikrokontroler atmega 16.Jurnal Ilmiah Teknologi dan Informasi ASIA, 8(2),33-48
Sari, K.,Suhery, C., Arman, Y. (2015). Implementasi sistem pakan ikan menggunakan buzzer dan aplikasi berbasis mikrokontroler. Jurnal Coding Sistem Komputer Untan. 03(2),111-122
Arduino. “Website Opensource Arduino “https://www.arduino.cc/ Kadir, abdul. (2015).From zero to a Pro Arduino Yogyakarta: ANDI.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Rainstek: Jurnal Terapan Sains dan Teknologi allows readers to read, download, copy, distribute, print, search, or link to the full texts of its articles and allow readers to use them for any other lawful purpose.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. The Authors submitting a manuscript do so with the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to Rainstek: Jurnal Terapan Sains dan Teknologi